Militer AS berencana membangun dermaga sementara di pantai Gaza untuk mengirimkan bantuan kemanusiaan melalui laut.
Hal ini diungkapkan oleh Presiden AS Joe Biden dalam pidato kenegaraannya pada Kamis (7/3).
Semprotan Biden ke Netanyahu terjadi saat Israel masih menyerang habis-habisan Gaza sejak 7 Oktober.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Matthew Miller mengatakan AS telah menyampaikan keluhan ke pemerintahan Netanyahu soal pencegahan bantuan.